DEMONSTRASI KONTEKSTUAL PENGAMBILAN KEPUTUSAN

 


KASUS :

Saat akan diadakan wisata atau outbond untuk kelas VIII, ada salah satu siswa putri yang mengalami sakit ddan harus dirawat di rumah sakit,  pelaksanaan masih ada waktu satu bulan ke depan, dan dilihat dari absen sekolah sering sekali tidak masuk dan sering juga masuk rumah sakit, dengan pertimbangan tersebut saya mengalami dilema etika karena siswa tersebut menginginkan sekali ikut dalam kegiatan wisata dan outbond ini karena siswa tersebut juga sudah punya janji danrencana dengan teman temannya, apalagi kegiatan ini juga merupakan tugas sekolah dalam membuat karya tulis, saya dalam hal ini sangat mengalami dilema etika satu sisi merasa kasihan kepada siswa yang sudah punya rencana dan sangat menginginkan ikut dalam kegiatan, di satu sisi tanggung jawab sekolah dalam kegiatan ini tidak mengingingkan terbebani akan terjadi hal yang tidak diinginkan misalkan nanti dalam kegiatan ini jatuh sakit lagi karena kegiatan ini sangat jauh wisata ke pulai dewata Bali.


Penyelesaiaan Kasus

1. dengan melihat paradigma yang terjadi merupakan paradigma Rasa keadilan lawan rasa kasihan (justice vs mercy)

2. Masuk dalam ketegori prinsip Berpikir Berbasis Rasa Peduli (Care-Based Thinking)

3. kita terapkan 9 langkah pengambilan dan pengujian keputusan pada studi kasus Anda.

    1. Apa nilai-nilai yang saling bertentangan dalam studi kasus tersebut? nilai rasa kasihan
    2. Siapa yang terlibat dalam situasi tersebut ? yang terlibat dalam kasus ini adalah Srabrina dengan sekolah karena harus mengikuti karya wisata, saya selaku ketua pelaksana wisata terhadap Sabrina karena harus mempertimbangkan akan kesehatan saat pelaksanaan wisata
    3. Apa fakta-fakta yang relevan dengan situasi tersebut ? sabrina yang sering sakit, dan keluar masuk rumah sakit dan masih ada pengawasan dokter
    4. Mari kita lakukan pengujian benar atau salah terhadap situasi tersebut.
  • Apakah ada aspek pelanggaran hukum dalam situasi tersebut? (Uji legal) TIDAK ADA
  • Apakah ada pelanggaran peraturan/kode etik profesi dalam kasus tersebut? (Uji regulasi) TIDAK ADA
  • Berdasarkan perasaan dan intuisi Anda, apakah ada yang salah dalam situasi ini? (Uji intuisi) ada, SARINA JIKA TIDAK MENGIKUTI WISATA DALAM KEGIATAN INI TIDAK BISA MEMBUAT KARYA TULIS SEKOLAH
  • Apa yang anda rasakan bila keputusan Anda dipublikasikan di halaman depan koran? Apakah anda merasa nyaman? tidak
  • Kira-kira, apa keputusan yang akan diambil oleh panutan/idola Anda dalam situasi ini? MENGIKUTSERTAKAN SABRINA DALAM KEGIATAN INI DENGAN PENGAWASAN DOKTER
  1. Jika situasinya adalah situasi dilema etika, paradigma mana yang terjadi pada situasi tersebut? SAYA SELAKU KETUA DILEMA JIKA TERJADI HAL YANG TIDAK DINGINKAN SAAT WISATA (individu vz individu
  2. Dari 3 prinsip penyelesaian dilema, prinsip mana yang akan dipakai, prinsip KEADILAN DAN RASA KASIHAN
  3. Apakah ada sebuah penyelesaian yang kreatif dan  tidak terpikir sebelumnya untuk menyelesaikan masalah ini (Investigasi Opsi Trilemma)? ada, YAITU MENGIKUTSERTAKAN DALAM KEGIATAN INI DENGAN SURAT PENGAWASAN DOKTER, DAN SELALU ADANYA PENDAMPINGAN MUNGKIN BISA JADI MENGIKUTSERTAKAN ORANGTUANYA, SELALU RUTIN UNTUK MAKAN DAN MINUM OBAT

TABEL

Isi:Apa rencana ke depan dalam menjalani pengambilan  keputusan yang mengandung unsur dilema etika? Bagaimana Anda bisa mengukur efektivitas pengambilan keputusan Anda? Siapa yang akan membantu atau mendampingi Anda? 

DALAM KEGIATAN INI SAYA MENCOBA MEMINTA TEMAN SEJAWAT TERMASUK KEPALA SEKOLAH UNTUK MEMBERIKAN PERTIBANGAN, TERUTAMA SAAT RAPAT PANITIA PELAKSANA

Isi: Bagaimana Anda akan menerapkan pengambilan keputusan seperti ini pada lingkungan Anda, pada murid-murid Anda, dan pada kolega guru-guru Anda yang lain? Kapan Anda akan menerapkannya?SETIAP ADA DAN TERJADI DILEMA ETIKA

 

Teknis: Kejelasan suara/tulisan di video/blog naratif Anda, format apa yang akan gunakan, sudahkah Anda mengujinya/membacanya dan melihat hasilnya/membayangkan bila orang lain membaca tulisan Anda?SUDAH

 

Teknis: Durasi waktu/panjang tulisan, apakah sudah diuji untuk maksimal dan minimal waktu berbicara, atau apakah sudah ditinjau isi dan panjang tulisan Anda, dan kepadatan/intisari  materi yang Anda ingin sampaikan?

SUDAH

Komentar

Postingan populer dari blog ini

AKSI NYATA PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI